Loading...

Ketua TP PKK Kabupaten Tebo Pimpin Arisan Rutin PKK Tahun 2025

Tebo, 10 November 2025 – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Tebo, Ibu Nur Chasanah Nazar, S.P., M.M., memimpin kegiatan Arisan Rutin PKK Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tebo, Senin (10/11/2025).
Kegiatan yang diikuti oleh seluruh pengurus TP PKK Kabupaten Tebo dan perwakilan kader dari berbagai kecamatan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus forum koordinasi untuk memperkuat pelaksanaan program kerja PKK di berbagai bidang, seperti pemberdayaan keluarga, kesehatan, dan pendidikan masyarakat.

Diposting tanggal: 11-11-2025
Tag: ARISANRUTIN